Soal Ulangan Kelas X


(Pustaka Fisika). Berikut ini soal ulangan untuk kelas X: Hasil pengukuran panjang dan lebar suatu lantai adalah 12,61 m dan 5,2 m. Tentukan luas lantai dengan aturan angka penting. Sebuah mobil bergerak ke timur sejauh 30 km pada jalan datar. Sesampai di persimpangan, mobil membelok ke utara sejauh 40 km, kemudian berhenti. Hitunglah perpindahan mobil tersebut.…

Pembahasan Ketidakpastian Hasil Pengukuran dan Angka Signifikan


(Pustaka Fisika). Dalam kegiatan pengukuran, hasil yang kita dapatkan hampir pasti selalu mempunyai ketidakpastian. Sifat ini sudah menjadi alamiah karena berhubungan dengan alat ukur yang kita gunakan dalam kegiatan tersebut. Artinya, ketidakpastian juga memilki takaran yang berbeda dari setiap alat ukur. Misalnya, pada kegiatan mengukur tebal dari sampul buku memakai mistar, hasil yang akan kita…

Pembahasan Suhu dan Pemuaian


(Pustaka Fisika). Suhu dan pemuaian adalah salah satu diantara sekian banyak topik yang sering dibahas dalam kajian ilmu Fisika. Berikut ini akan kami sajikan sedikit pembahasan tentang suhu dan pemuaian. Suhu Kata suhu sering diartikan sebagai suatu besaran yang menyatakan derajat panas atau dinginnya suatu benda. Seperti besaran lainnya, kita dapat mengukur besaran suhu ini…

Tekanan adalah gaya di bagi dengan Luas


(Pustaka Fisika). Konsep tekanan tersusun atas 2 hal yakni gaya dan satuan luas permukaan tertentu dimana gaya tersebut bekerja. Meskipun pengukuran ini sangatlah mudah dalam hal tekanan antara benda padat dengan benda padat lainnya, tetapi akan sedikit lebih rumit jika tekanan tersebut bekerja pada 2 jenis zat yang berbeda. Ada beberapa hal yang mungkin dapat…